top of page

Mushroom Spicy Sauce

Maria Yuliana Kusrini

Resep dibuat oleh Chef Ahmad Nurseha


Bahan:

500 gr Jamur Champignon

100 gr Saus Demi Glaze

25 gr Lada Hitam

Minyak Zaitun secukupnya


Cara Membuat:

1. Potong jamur sesuai dengan selera.

2. Panaskan wajan, masukkan minyak zaitun ke dalamnya. Tumis potongan jamur dalam minyak zaitun sampai matang.

3. Setelah itu bumbui dengan lada hitam dan saus demi glaze. Aduk semuanya sampai tercampur rata.

4. Angkat dan saus siap untuk disajikan.

Comments


bottom of page